Bersama Ketua PMI Bolsel, Bupati Hadiri Monitoring dan Evaluasi Pemulihan Pasca Bencana

oleh -2872 Dilihat
oleh

BOLSEL,DETOTABUAN.COM – Bupati Bolsel Hi. Iskandar Kamaru, S.Pt bersama Ketua Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Bolsel Ny. Selpian Kamaru Manappo, Kamis (17/12/2020) tadi, menghadiri monitoring dan evaluasi pemulihan pasca bencana banjir dan tanah longsor di bolsel.

Acara tersebut, turut di hadiri oleh Kepala pengurangan resiko bencana dan staf PMI Pusat Dr. Eko Teguh Paripurno.

Dalam sambutannya, bupati menyampaikan apresiasi kepada PMI atas bantuannya terhadap penanggulangan bencana di bolsel.

“Kepada seluruh relawan, saya menyampaikan banyak terima kasih serta doa semoga segala jerih upaya para relawan mendapatkan balasan dari Allah SWT,” ucap Bupati.

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

No More Posts Available.

No more pages to load.